9 Daftar Herbal Yang Baik Untuk Penderita Demam Berdarah, Serta Baik Dalam Pemulihan Tubuh

- 20 September 2022, 20:05 WIB
Ilustrasi herbal. Baik Untuk Penderita DBD
Ilustrasi herbal. Baik Untuk Penderita DBD /Pixabay/congerdesign

2. Jus Buah dan Sayuran
Dalam masa pemulihan demam berdarah, cairan sangat penting jus buah terutama jeruk merupakan sumber vitamin terbaik

jeruk kaya akan vitamin C yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh dan imun tubuh, mengonsumsi jus dan sayuran dapat menambah nutrisi pada asupan ditubuh

Tambahkan lemon, keju, dan sayuran untuk meningkatkan kandungan vitamin C, selain itu serat dalam jus juga baik untuk usus dan menjauhkan dari masalah lambung.

Baca Juga: Makanan Pembersih Paru-paru Yang Patut Dicoba, Beberapa Diantaranya Adalah Bahan Rempah

3. Air Kelapa
Disarankan minum air kelapa saat demam berdarah untuk menghindari dehidrasi

hal tersebut untuk memberikan nutrisi pada tubuh dan membuat tubuh tetap terhidrasi akibat kebocoran plasma

Meminum satu sampai dua gelas air kelapa dalam sehari, Disamping itu air kelapa memiliki tinggi kandungan elektrolit dan mampu mempercepat proses penggantian cairan tubuh.

Baca Juga: 11 Minuman Yang Sebaiknya Dikonsumsi Untuk Meredakan Flu, Salah Satunya adalah Teh Hangat

4. Jambu Biji
Jambu biji adalah makanan yang cukup banyak direkomendasikan untuk penderita demam berdarah atau DBD

Jambu biji merangsang pembentukan keping darah atau trombosit baru sehingga membantu meningkatkan kadar trombosit dalam darah

Halaman:

Editor: Pratama Yudistira Lensun

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini