9 Daftar Herbal Yang Baik Untuk Penderita Demam Berdarah, Serta Baik Dalam Pemulihan Tubuh

- 20 September 2022, 20:05 WIB
Ilustrasi herbal. Baik Untuk Penderita DBD
Ilustrasi herbal. Baik Untuk Penderita DBD /Pixabay/congerdesign

Buah ini juga mengandung vitamin C tani dan flavonoid yang mampu meningkatkan kekebalan tubuh serta menghambat replikasi dari virus dengue penyebab DBD.

Baca Juga: Cara Mengatasi Bersin Terus Menerus secara alami, Mudah Untuk Dilakukan Setiap Hari

5. Teh Herbal
Teh herbal memiliki banyak khasiat yang bermanfaat untuk tubuh, mengonsumsi teh jahe, teh Kapulaga, atau teh kayu manis dapat mempercepat pemulihan dari demam berdarah

Teh herbal dan ramuan herbal dapat menurunkan demam hingga meningkatkan reaksi sistem imun tubuh agar mampu melawan infeksi

6. Kurma
Kurma diyakini dapat membantu meningkatkan kadar trombosit dalam darah

Kurma mengandung quercetin nyata terbukti dapat menangkal aktivitas virus dalam tubuh termasuk virus dengue Penyebab DBD.

Baca Juga: Tips Sehat Untuk Menurunkan Risiko Demensia, Berikut Ulasannya

7. Daun Mimba
Daun mimba sangat bermanfaat untuk pasien demam berdarah, mengonsumsi daun mimba dapat membantu membatasi pertumbuhan dan penyebaran virus dengue

Daun mimba juga bisa membantu meningkatkan trombosit sel darah putih dan jumlah trombosit

Seduh beberapa daun limbah dalam air hangat dan minum airnya yang sudah disaring.

Halaman:

Editor: Pratama Yudistira Lensun

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini