5 Manfaat Bawang Putih Untuk Kesehatan Pria, Berikut Ulasannya

- 14 September 2022, 13:12 WIB
Ilustrasi. Manfaat bawang putih untuk kesehatan pria
Ilustrasi. Manfaat bawang putih untuk kesehatan pria /Nick Collins/Pexels

LENSA BOLSEL - Bawang putih umumnya digunakan sebagai bumbu untuk memasak

Kendati demikian bawang putih juga sering digunakan sebagai Pengobatan Tradisional sejak zaman dahulu

zat Allicin yang terkandung dalam bawang putih dinilai punya banyak manfaat kesehatan termasuk untuk kesehatan pria

Baca Juga: 7 Manfaat Kencur Untuk Kesehatan, Tanaman Herbal yang Kaya Akan Vitamin

Berikut 5 manfaat bawang putih untuk kesehatan pria

1. Meningkatkan Fungsi Ereksi
Bawang putih bisa meningkatkan aliran darah yang bermanfaat mengatasi disfungsi ereksi, Bawang putih juga dapat meningkatkan fungsi pembuluh darah

Berdasarkan penelitian Pada 49 pria dewasa, pengobatan mengandung ekstrak bawang putih da ginseng bisa meningkatkan fungsi ereksi

Konsumsi bawang putih juga akan meningkatkan kadar oksida nitrat yaitu zat yang membantu pelebaran pembuluh darah

efeknya aliran darah akan meningkat yang dapat membuat peningkatan fungsi ereksi.

Halaman:

Editor: Pratama Yudistira Lensun


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini